Kamis, 26 Agustus 2010

Mars















Gambar planet Mars

Mars adalah planet terdekat keempat dari Matahari. Namanya diambil dari nama Dewa Yunani kuno untuk perang. Namun planet ini juga dikenal sebagai planet merah karena penampakannya yang kemerah-merahan.

Misi-misi ke planet merah ini, sampai penghujung abad ke-20, belum menemukan jejak kehidupan di sana, meskipun yang amat sederhana.

Ukuran diameter planet Mars adalah 6.787 km. Temperatur permukaan Mars berkisar -110 ° C sampai 0°C. Planet ini memiliki 2 satelit, yaitu Phpbos dan Deimos. Planet ini mengorbit selama 687 hari bumi dalam mengelilingi matahari. Planet ini juga berotasi. Kala rotasinya 24,62 jam.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar